Informasi tentang Biaya Kuliah Kelas Karyawan S1 Manajemen Tahun 2022-2023 akan disampaikan Kuliahkelaskaryawan.net kali ini, silahkan baca informasi Biaya Kuliah Kelas Karyawan S1 Manajemen Tahun 2022-2023 dibawah ini

KOMPETENSI LULUSAN
Kompetensi Utama:
Lulusan Program Studi Manajemen Universitas Esa Unggul harus mempunyai kompetensi:
- Mampu merancang usaha bisnis.
- Mampu mengelola usaha bisnis secara profesional.
- Mampu menciptakan inovasi baru dalam bisnis.
- Mampu membaca peluang untuk usaha bisnis baru dan dan inovasi baru
- Mampu melakukan komunikasi dan negosiasi dalam bisnis.
- Memiliki wawasan internasional
- Memiliki kemampuan komunikasi dua bahasa yang baik
- Memiliki kemampuan profesional dan beretika bisnis.
- Mampu melakukan analisis informasi untuk pengambilan keputusan.
- Memiliki kemampuan teknologi informasi
- Bersikap terbuka dan mampu menyesuaikan diri terhadap perubahan jaman
- Memiliki kemapuan dalam mengembangkan kepribadian.
- Mampu menelaah fenomena perubahan lingkungan usaha
Biaya Kuliah Kelas Karyawan S1 Manajemen Tahun 2022-2023
Besarnya biaya Kuliah Kelas Karyawan S1 Manajemen Tahun 2022-2023 adalah sebesar Rp. 1.850.000 per bulan dan Pembayaran Pertama sebesar Rp. 2.500.000 dengan rincian sebagai berikut:
- Uang Masuk Pertama (Uang Pangkal) sebesar Rp. 4.500.000,-
- Uang Pangkal bisa dicicil 2 kali dengan Pembayaran Pertama Rp. 2.500.000
- Pembayaran Pertama di atas adalah Cicilan Pertama Uang Pangkal
- Biaya Kuliah Rp. 1.850.000 per bulan, sudah termasuk semuanya (SPP, SKS, Ujian)
PILIHAN HARI DAN JAM KULIAH
Berikut ini adalah pilihan hari dan jam atau jadwal Kelas Karyawan, yaitu:
- Kelas Malam : Senin – Jumat: Jam 19.00 – 21.30 WIB
- Kelas Sabtu Pagi : Jam 07.00 – 14.30 WIB
- Kelas Sabtu Siang : Jam 14.30 – 22.00 WIB
Selama masa Pandemi seluruh mata kuliah dilaksanakan secara Kuliah Online
PILIHAN KAMPUS
Mahasiswa bisa memilih kampus di bawah ini:
Kampus Jakarta
Jalan Arjuna Utara No.9, Kebon Jeruk, Jakarta Barat
Kampus Tangerang
Jalan Citra Raya Boulevard – Ecopolis SA Blok VD. 02, Citra Raya, Tangerang
Kampus Serpong
Majestic Point Serpong, Jl. Raya Legok – Karawaci, Kelapa Dua, Serpong
Kampus Bekasi
Jalan Harapan Indah Boulevard No.4, Kota Harapan Indah Bekasi, Bekasi
Untuk informasai lengkap Kelas Karyawan S1 Manajemen silahkan kunjungi websitenya KLIK DISINI
Demikian kami sampaikan tentang Biaya Kuliah Kelas Karyawan S1 Manajemen Tahun 2022-2023 semoga informasi tentang Biaya Kuliah Kelas Karyawan S1 Manajemen Tahun 2022-2023 ini bermanfaat.